PENILAIAN AKHIR SEMESTER  SD/MI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
Tema                  :  5. Wirausaha
Kelas / Semester :  VI (Enam) / 1
Waktu                :  90  menit

Sign in to Google to save your progress. Learn more
NAMA *
NIS *
NPSN
NAMA SEKOLAH *
1. Jenis usaha berikut yang termasuk wirausaha adalah…. *
1 point
2. Contoh sikap kerja keras yang baik ketika bekerja adalah… *
1 point
3. Sikap yang harus ditumbuhkan seorang wirausaha agar usahanya dapat berkembang adalah.... *
1 point
4. Salah satu ciri semangat kerja yang tinggi pada diri pekerja adalah... *
1 point
5. Contoh jenis usaha di bidang jasa adalah.... *
1 point
6. Bu Dwi mempunyai usaha kerajinan batik. Hasil produksinya banyak dijual ke luar negeri.  Berarti Bu Dwi termasuk seorang.... *
1 point
7. kegiatan wirausaha yang dilakukan seseorang dapat membantu program pemerintah dalam mengurangi…. *
1 point
8. Bu Isna lahir di Makassar, 29 Agustus 1995. Ia tinggal di jalan Firdaus VI nomor 3 Makassar. Ia pernah bersekolah di SD IT Nurhidayah (lulus tahun 2007), SMP Nurhidayah (lulus tahun 2010). Kemudian kuliah di jurusan Ekonomi Islam lulus tahun 2017. Ia beragama Islam. Sekarang ia bekerja sebagai karyawan di Bank Syariah. Isna akan mengisi formulir daftar riwayat hidup. *
1 point
Captionless Image
9. Nadia ingin mengirim wesel untuk ibunya. Nadia harus mengisi data sebagai berikut. *
1 point
Captionless Image
10. Perhatikan data berikut! *
1 point
Captionless Image
Captionless Image
Clear selection
11. Ratnawati menulis formulir Calon Dokter Kecil pada tanggal.... *
1 point
12. Yang merupakan ciri fisik Ratnawati yang tepat adalah.... *
1 point
13. Pada formulir di atas, penulisan kata yang bercetak miring seharusnya.... *
1 point
14. Agar pengisian formulir tidak terjadi kesalahan, maka pada formulir diberikan…. *
1 point
15. Setiap magnet mempunyai dua bagian yang sangat kuat gaya magnetnya, bagian tersebut dinamakan…. *
1 point
16. Jika magnet batang dipotong menjadi 3 bagian, maka bagian yang tengah akan… *
1 point
17. Salah satu pemanfaatan magnet jarum adalah pada alat…. *
1 point
18. Berikut ini contoh benda yang dapat ditarik magnet adalah…. *
1 point
19. Sebuah batang besi dapat dijadikan magnet dengan cara mendekatkan pada magnet tetap. Cara pembuatan magnet seperti itu disebut…. *
1 point
20. Apabila dua kutub magnet yang sama saling didekatkan akan…. *
1 point
21. Daerah atau wilayah yang dipengaruhi oleh gaya magnet disebut.... *
1 point
22. Menteri luar negeri Indonesia yang ikut menandatangani Deklarasi Bangkok adalah….
1 point
Clear selection
23. Arti warna biru pada bendera ASEAN adalah melambangkan.... *
1 point
24. Peran Indonesia di bidang ekonomi dalam lingkup ASEAN adalah... *
0 points
25. Alasan negara-negara ASEAN melakukan kerjasama di bidang politik adalah… *
1 point
26. Kegiatan mendatangkan atau memasukkan barang dagangan atau komoditas dari luar negeri disebut.... *
1 point
27. Manfaat kerjasama ekonomi bagi negara yang memiliki komoditas perdagangan yang sama adalah.... *
1 point
28. Dampak positif dari adanya pameran budaya ASEAN bagi perekonomian suatu negara adalah.... *
1 point
29. Tanda, lambang, ataupun simbol yang mengandung makna dan digunakan sebagai identitas sebuah organisasi, perusahaan, atau undividu agar mudah diingat oleh orang lain, merupakan pengertian dari.... *
1 point
30. Berikut yang bukan tujuan reklame adalah menginformasikan...kepada masyarakat. *
1 point
31. Gambar di bawah termasuk contoh poster.... *
1 point
Captionless Image
32. Reklame yang menggunakan kain dan dibentangkan di pinggir jalan disebut.... *
1 point
33. Agar suatu produk dapat dikenal oleh masyarakat dan masyarakat memiliki keinginan untuk membelinya, merupakan…dari reklame. *
1 point
Captionless Image
34. Berikut ini yang merupakan jenis  reklame yang tepat adalah.... *
1 point
35. Berdasarkan tempat pemasangannya, reklame yang dipasang di dalam ruangan dinamakan reklame.... *
1 point
Submit
Clear form
Never submit passwords through Google Forms.
This content is neither created nor endorsed by Google. Report Abuse - Terms of Service - Privacy Policy